Selasa, 19 April 2011

Oleh-oleh Khas Timika, Herbal Sarang Semut


Mungkin masih banyak orang yang belum mengetahui khasiat dan manfaat sarang semut. Obat herbal khas pedalaman ini mungkin hanya terkenal di daerah Kalimantan atau Papua.  Herbal ini dalam bentuk aslinya banyak ditemui di pasar  Timika Papua , herbal ini memiliki berbagai manfaat yang baik untuk kesehatan. Berikut adalah manfaat dan khasiat sarang semut menurut Dr. Ir Ahkam Subroto seorang ahli bio tehnologi dari LIPI :

  • MENYEMBUHKAN KANKER & TUMOR 
  • MEMPERBAIKI FUNGSI GINJAL 
  • MENCEGAH JANTUNG KORONER 
  •  STROKE
  • ASAM URAT
  • AMBEIEN 
  • HAID DAN KEPUTIHAN
  • MENINGKATKAN PRODUKSI ASI
  • SAKIT MAAG
  • PENYAKIT PARU-PARU (TBC) 

Cara Meramu Serbuk Sarang Semut

  1. Siapkan:
    • 1 sendok serbuk “sarang semut
    • 2 gelas air (500 ml)
    • Saringan teh
    • Panci yang tebuat dari stainless steel atau pyrex. Boleh juga menggunakan kendi atau panci dari tanah liat.
      (jangan menggunakan panci alumunium karena bisa bercampur dengan ramuan)
    • Kompor
    cara-meramu-sarang-semut-1
  2. Tuangkan satu sendok serbuk sarang semut ke dalam panci yang sudah berisi air
    cara-meramu-sarang-semut-2
  3. Rebus serbuk sarang semut tersebut sampai mendidih, kemudian kecilkan apinya. Biarkan kurang lebih 15 menit (dari 2 gelas air menjadi 1 gelas), aduk sesekali bila diperlukan
  4. kurang lebih 15 menit (dari 2 gelas air menjadi 1 gelas), aduk sesekali bila diperlukan.
  5. Dinginkan hasil rebusan sarang semut tersebut, lalu saring.
  6. Ramuan siap diminum.cara-meramu-sarang-semut-5
Ampas sarang semut sebaiknya tidak digunakan lagi karena kandungan senyawa aktifnya sudah sangat sedikit sehingga khasiatnya pun berkurang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar